Sabtu, 04 Maret 2017

Hubungan Menaiki Roller Coaster dengan Pengeluaran Batu Ginjal




Hallo sahabat ICON, kembali lagi dengan ICON (Ilmiah Collection)  Avisena . Pada kesempatan kali ini ICON akan membahas tentang hubungan menaiki roller coaster dengan pengeluaran batu ginjal
Batu Ginjal adalah masalah kesehatan yang tak mematikan tapi cukup merepotkan karena menyebabkan demam, lelah dan nyeri. Penelitian yang dilakukan oleh Michigan State University menemukan bahwa menaiki roller coaster menjadi salah satu cara untuk mempermudah pengeluaran batu ginjal berukuran kecil. Yang dimana roller coaster yang ideal adalah yang bergerak secara kasar dan cepat dengan beberapa kelokan yang berliku-liku dan putaran, tetapi tidak ada gerakan naik turun atau terbalik.
Okay good people sekian artikel kali ini, semoga bermanfaat dan dapat menambah wawasan good people sekalian. Salam ilmiah!!!

Oleh                : Hasnatul Sadiyah
Sumber            : http://jaoa.org/article.aspx?articleid=2557373



Tidak ada komentar:

Posting Komentar