Selasa, 31 Januari 2017

Air Kelapa Muda sebagai Alternatif untuk Menurunkan Kadar Kolestrol


Hello Good People !!
Kembali lagi dengan ICON (Ilmiah Collection)

Nah pada icon kali ini kita akan ngebahas tentang Kelapa muda. Sahabat udah tau gak ternyata air kelapa muda bisa digunakan sebagai alternatif untuk menurunkan kadar kalosterol total lho. Lah kok bisa ? yuk kita simak penjelasan berikut

Kandungan vitamin C yang terdapat dalam air kelapa bertindak menjaga aktivitas dari cholesterol 7 alphahydroxylating system yang mengandung cyto-chrome P-450. Penurunan kadar kolesterol total dan berkurangnya penumpukan kolesterol total di hati, plasma darah, dan arteri .

Air kelapa muda yang digunakan adalah air dari kelapa yang berusia 5-7 bulan, karena pada masa ini air kelapa memiliki rasa yang paling manis dan enak, kandungan air dan gula mencapai maksimum pada usia tersebut.

Created by : Mia AR

Sumber : http://proceeding.foki.or.id/index.php/foki/article/view/13/11

Tidak ada komentar:

Posting Komentar